Wednesday, August 24, 2016
Persembahan Untuk Jin-mu
Dibagikan dengan anotasi oleh Lotuschef – 22 Agustus 2016
Diterjemahkan oleh Lotus Nino
Sumber: Offering Dedication to Jin-mu 呈供给金母
Di atas ini: Di sesi perayaan hari jadi Jin-mu, ada 5 sponsor utama. Salah satunya adalah AA.
Di atas dan bawah ini: Lihatlah betapa indahnya liukan api saat baki stupa persembahan utama dari para sponspor dipersembahkan ke dalam tungku homa. Di dalamnya berisikan berbagai macam persembahan!!!
Dari arsip percakapan 22/08/2016, 12:54
AA: Luckily I do the jinmu health
If not more misfortune fall on me lol
Last nite admitted to A&E due to gall stones pain
So CT scan n saw rocks drop into bile duct n need do scope to remove
If u didn't ask me sponsor jinmu, I think will b worse
[--- Untung saja aku melakukan sadhana kesehatan Jin-mu.
Kalau tidak sudah pasti aku tertimpa kesialan lol.
Bila kamu tidak memintaku untuk menjadi sponsor dalam homa jin-mu ini, kurasa keadaanku bisa lebih parah lagi. ---]
Lotuschef: Hehe. gao wang jing n zhen fo Jing
Jin mu can help u remove the stones too.
keep chanting Jin mu mantra n visualise she reaches into your body shine light at your gall bladder n liver then take out the stones
[--- Sutra Maharaja Avalokiteshvara (Gao Wang Jing) dan Sutra Satya Buddha (Zhen Fo Jing).
Jin-mu mampu menolongmu membuang batu-batu empedu itu juga.
Teruslah menjapa mantra Jin-mu dan visualisasikan beliau menjamah badanmu, memancarkan cahaya ke empedu dan ginjalmu, lalu mengeluarkan batu-batu di dalamnya. ---]
AA: Ok
I hv nothing to do anyway except lie on bed with drip n wait for 6.30pm scope. Will chant
Lotuschef : U can do offering to Jin mu anytime.
just specify which one you choose n for purpose of health or overall wellness
[--- Kamu bisa memberikan persembahan kepada Jin-mu kapanpun.
Cukup sebutkan mana yang kamu mau dan tujuannya untuk kesembuhan atau kesehatan. ---]
AA: Ok
Lotuschef : U still Hv many hours so do as much as u can.
AA: :)
Lotuschef: When u help old folks or anyone by shining light on them, u must remember their karmic enemies are watching.
therefore, I advised u all to give to all beings n not single out anyone or group that u can see only
taking on karma of others is scary cos it's invisible
[--- Saat kamu membantu para manula atau siapapun juga dengan memancarkan cahaya kepada mereka, kamu harus ingat bahwa para musuh karma mereka turut mengamati.
Oleh karenanya, aku menyarankan kalian semua supaya memberi untuk semua insan, tidak hanya ke satu orang atau sekelompok yang kamu mampu lihat saja.
Menanggung beban karma orang lain sungguh menakutkan karena ia tak terlihat. ---]
AA: Ok
Lotuschef : whatever u do just chant guru's mantra as u carry out your daily routine. N you keep shining like a light bulb with GM in your heart chakra as the light source. so nothing to do with you. gm is sharing light blessing with all beings n thru you, a walking light bulb only.
[--- Apapun hal yang kamu lakukan, japalah mantra guru selagi kamu menjalankan aktivitas keseharianmu. Kamu terus memancarkan cahaya bagaikan sebuah bola lampu dengan Mahaguru di chakra hatimu sebagai sumber cahayanya. Jadi tak ada hubungannya denganmu, Mahaguru-lah yang memancarkan berkat cahaya tersebut untuk para insan dan itu dilakukannya lewat dirimu, si bola lampu yang berjalan. ---]
AA: Ok
Lotuschef : U didn't understand what I was telling you about doing charity
[--- Dulu kamu tak paham apa yang kuberitahukan kepadamu mengenai beramal. ---]
~~~~~~~~~~~~~
Mahaguru Lu berkali-kali menekankan Pentingnya Memberikan Persembahan!
Ia juga merupakan bagian yang penting di tahap awal pelatihan dirimu, Jalur Mengumpulkan Berkah (Sambhara Marga)!
Kemudian juga “Merelakan”!
Kamu harus menganut pola pikir tersebut di dalam sadhanamu.
Keberadaanmu saat ini adalah untuk melakukan segala hal yang diperlukan untuk menolong para insan, sebagai sebuah alat, bagaikan tongkat sihir, yang diarahkan oleh Guru Akarmu ataupun Yidam Utama dan Dharmapala-mu.
Jadi Guru yoga, Yidam yoga, Dharmapala yoga, merupakan hal yang sangat kamu butuhkan.
Salam Metta.
Om Guru Lian Sheng Siddhi Hom
Lama Lotuschef
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment